Thursday, April 4, 2013

Cara Mengganti Layout Keyboard Pada Windows 8

Windows 8 memag mempunyai daya tarik tersendiri bagi para pengguna windows, selain windows nya yang memang tergolong baru, windows 8 ini juga mempunyai tampilan yang menarik bagi para penggemar windows.

Tapi ketika pertama kali menggunakan windows 8 mungkin agak sedikit kaget, karena lay out keyboardnya jadi berubah, contohnya ketika dipencet shift+2 akan keluar @, tetapi ketika menggunakan windows 8 akan berubah menjadi ".

Inilah yang akan menjadi pokok pembahasan kita pada postingan ini. Bagaimana cara mengubah Layout keyboard pada Win 8

Ok. kita akan langsung saja mempraktekan caranya:



1. Masuk ke Control panel
2. masuk ke Clock, Language, Region
3. Klik Language
4. Klik add language
5. Pilih Yang English tapi yang US jangan yang Uk



dan lihat hasilnya....

Semoga berhasil..

0 comments:

Post a Comment

stats

DMCA.com backlink Text Back Link Exchange Free Automatic Link links free referer Ping your blog, website, or RSS feed for Free